Tragis, Siswa SD Tewas Tertimpa Pohon Tumbang di Padangsidimpuan

Adam - Kamis, 15 Januari 2026 11:32 WIB
seorang siswa SD meninggal dunia akibat tertimpa pohon tumbang di Jalan SM Raja, Kelurahan Sitamiang Baru, Kecamatan Padangsidimpuan Selatan, Padangsidimpuan, pada Rabu (14/1/2026). (foto: Ist/BITV)