Ratusan Al-Qur’an Rusak Akibat Banjir Aceh Tamiang Dikumpulkan Relawan AQL Laznas Peduli

Adelia Syafitri - Sabtu, 24 Januari 2026 10:14 WIB
Ustadz Mukhlis, relawan AQL Laznas Peduli dari Pesantren Ibadurrahan Stabat yang sedang mengumpulkan musaf-musaf yang hancur karena banjir lumpur. (Foto: Dok. AQL Laznas)