Wagub Aceh Sambut Gubernur Kaltim, Bawa Bantuan Rp1,5 Miliar untuk Korban Banjir

T.Jamaluddin - Jumat, 02 Januari 2026 17:41 WIB
Gubernur Kaltim Rudy Mas’ud menyampaikan rasa simpati mendalam atas musibah di Aceh dan menyerahkan bantuan kemanusiaan senilai Rp1,5 miliar. (Foto: ist/BITV)