Perkuat Kesiapsiagaan, Lapas Labuhan Ruku Gelar Latihan Kesamaptaan Fisik, Mental, dan Disiplin

Muhammad Taufik - Jumat, 28 November 2025 15:29 WIB
Lapas Labuhan Ruku melaksanakan kegiatan Latihan Kesamaptaan dalam rangka pembinaan fisik, mental, dan disiplin (FMD) dengan menggandeng Batalyon Infanteri 126/KC sebagai mitra pelatih, Jum’at(28/11). (Foto: Ist/ BITV)