Kejari Karo Tangkap Mantan Kepala BPHL, Kerugian Negara Capai Rp 4,1 Miliar

Adam - Selasa, 13 Januari 2026 21:48 WIB
Kejari Karo menetapkan mantan Kepala BPHL Wilayah II Sumatera Utara, berinisial KS, sebagai tersangka dugaan korupsi penerbitan izin SIPUHH di kawasan Agropolitan Siosar. (Foto: ist/BITV)