Kejari Tapanuli Selatan Resmi Tahan Kades Panompuan Terkait Dugaan Korupsi Dana Desa

Indra Saputra - Selasa, 02 September 2025 19:57 WIB
Kejari Tapanuli Selatan resmi menetapkan dan menahan AH, Kepala Desa Panompuan, Kecamatan Angkola Timur, sebagai tersangka dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi ADD dan DD Tahun Anggaran 2022–2023. (foto: Ist/BITV)