Korupsi di Pertamina: Kejaksaan Agung Ungkap Taktik Pengoplosan Pertalite Jadi Pertamax untuk Meraup Keuntungan

Redaksi - Rabu, 26 Februari 2025 10:40 WIB
7 Tersangka kasus korupsi terkait tata kelola minyak mentah dan produk kilang di PT Pertamina Subholding dan Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) antara 2018 hingga 2023.