bitvonline.com -Menyambut datangnya bulan Ramadan, umat Islam di seluruh dunia mempersiapkan diri baik secara jasmani maupun rohani. Di bulan penuh berkah ini, Rasulullah SAW mengajarkan doa khusus untuk menyambut kedatangan Ramadan, sebagai ungkapan syukur dan permohonan agar bulan suci ini membawa keberkahan, keselamatan, dan ampunan bagi umat Muslim.
Dalam salah satu ceramahnya, Ustaz Adi Hidayat menjelaskan bahwa doa untuk menyambut Ramadan dianjurkan untuk dibaca setelah melihat hilal (bulan sabit) sebagai tanda dimulainya bulan suci ini. Berikut adalah doa yang dibaca oleh Rasulullah SAW dan penjelasan maknanya.
Doa Menyambut Awal Ramadan Sesuai Sunah Rasulullah
Doa yang dibaca oleh Rasulullah SAW ketika melihat hilal Ramadan tercantum dalam hadis Riwayat Tirmidzi nomor 3451, yang berbunyi: